Kamis, 02 Februari 2012

ILMU KEPERAWATAN DASAR


Menurut saya  ilmu keperawatandasara adalah salah satu ilmu yang sangat penting untuk dipelajari, dipahami, dan dipraktikkan oleh seorang perawat, karena dalami ilmu ini berfokus atau membahas bagaimana cara seorang perawat berfikir kritis dalam mengambil keputusan, melakukan tindakan maupun menyelesaikan masalah. Tidak hanya itu, dalam ilmu ini juga membahas aspek-aspek legal dalam keperawatan yang berhubungan dengan hukum  praktek perawat, issue etik dan prinsip-prinsip etika dalam praktek keperawatan, dan bagaimana bersikap, bertindak,berinteraksi ketika berhubungan dengan klien serta mempelajari sejarah keperawatan itu sendiri dan lain sebagainya. Sehingga dengan adanya ilmu keperawatan dasar ini sangat berguna untuk  bisa melahirkan perawat-perawat yang profesional, berhati-hati dalam melakukan tindakan serta mampu memberikan pelayanan kesehatan secara maksimal dengan didukung ilmu pengetahuan kesehatan dan perkembangan teknologi.